Polri Peduli Wilayah Terpencil,  Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Bripka Amrullah Beri Sembako Sejumlah Warga Kurang Mampu di Pulau Sailus 

    Polri Peduli Wilayah Terpencil,  Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Bripka Amrullah Beri Sembako Sejumlah Warga Kurang Mampu di Pulau Sailus 
    Polri Peduli Wilayah Terpencil,  Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Bripka Amrullah Beri Sembako Sejumlah Warga Kurang Mampu di Pulau Sailus 

    PANGKEP -   Polsek Liukang Tangaya telah menyalurkan bantuan kepada warga kurang mampu dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Pulau Sailus Kecamatan Liukang Tangaya Kabupaten Pangkep. Kamis (09/05/24)

    Dengan semangat kepedulian, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya BRIPKA Amrullah menyambangi rumah-rumah warga yang membutuhkan, memberikan paket sembako, pakaian layak pakai, dan barang-barang kebutuhan pokok lainnya.

    Aksi ini disambut hangat oleh warga, yang merasa terbantu dan dihargai oleh kehadiran Polsek Liukang Tangaya dalam memperhatikan kebutuhan mereka. 

    Kapolsek Liukang Tangaya AKP Nompo SH MH saat di konfirmasi menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk nyata dari komitmen Polsek untuk selalu hadir dan membantu masyarakat, serta mengajak seluruh elemen masyarakat untuk turut peduli dan mendukung aksi-aksi sosial yang dapat meningkatkan kesejahteraan bersama.

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Warga Pulau Sumanga Tangkap Buaya Besar,...

    Artikel Berikutnya

    Jelang Pilkada Serentak, Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Polri Tegas, Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH
    Hendri Kampai: Bertani Itu Merugi! Jeritan Petani yang Terabaikan
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Pemerintah Desa Alesipitto Kerja Bakti Rintis Lokasi Ketahanan Pangan
    Jelang Penetapan DCT,  Bawaslu Pangkep Himbau  Pengurus Partai Politik Tak Lakukan Kampanye
    Kapolsek Liukang Tangaya Intensifkan Cooling System Jelang Pemilu Kabupaten Pangkep 2024
    Idul Fitri 1445 H, Bupati Pangkep Muhammad Yusran Lalogau Ajak Masyarakatnya Tingkatkan Kekompakan dan Keharmonisan
    Jaga Ketahanan Pangan dan Lingkungan, Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin Bersama Forkopinda Pangkep Gelar Penanaman Pohon di Desa Biringere 
    Pemerintah Desa Alesipitto Kerja Bakti Rintis Lokasi Ketahanan Pangan
    Jelang Pilkada Aman, Kapolsek Liukang Tangaya Intensifkan Cooling System di Pulau Sapuka
    HKN Ke-59, Bupati Pangkep MYL Serahkan 5 Ambulans Laut
    Calon Legislator DPRD Pangkep Rifaldi Rahmat Ramadhan Beri Apresiasi Pemda Pangkep Soal Genjot Pembangunan Irigasi Tabo-Tabo
    Polsek Bungoro Bersinergi dengan TNI dan Panwas Kecamatan, Lakukan Pengamanan Kampanye Jelang Pilkada 2024
    Bulan Suci Ramadhan Penuh Berkah, Bhabinkamtibmas bersama Babinsa Sambangi Warga Binaannya
    Antisipasi Potensi Gangguan Kamtibmas,  Personil Gabungan On Call Pleton Siaga Polres Pangkep Lakukan KRYD dan Patroli Preventif 
    Jaga Stabilitas Kamtibmas Pasca Pemilu 2024, Bhabinkamtibmas Polsek Minasatene Optimalkan Sambang Warga
    Meriahkan Bulan K3 Tahun 2024,  Direktur Operasi PT Semen Tonasa Moch. Alfin Zaini: 32 Perwakilan Perusahaan dan Lembaga Se-Sulsel Ikuti Kejuaraan Badminton
    Tingkatkan Sambang, Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tupabbiring Ajak Warga Jaga Kamtibmas di Bulan Ramadhan

    Ikuti Kami